Cara Membedakan Bakso Daging Sapi dan Daging Babi - Isu bakso menggunakan daging babi maupun daging tikus kembali marak, setelah ditemukan banyak sekali bakso menggunakan bahan dasar daging babi di Jakarta dan beberapa daerah di Indonesia. Tentu penemuan ini semakin membuat kita miris, ada oknum pedagang yang dengan segala cara melakukan hal yang haram demi keuntungan semata.
Alasan utama oknum pedagang bakso tersebut adalah karena harga daging sapi yang mahal. Isu ini membuat sebagian besar pedagang bakso mengalami penurunan omset hingga 60%, dan imbasnya kepada semua pedagang. Tidak semua pedagang bakso memakai daging babi untuk bahan bakunya, hanya sebagian kecil saja. Untuk itu kita harus tahu bagaimana Cara Membedakan Bakso Daging Sapi dan Daging Babi.
Secara kasat mata memang sangat sulit untuk membedakan Daging sapi dan Daging Babi pada bakso. Tetapi ada cara yang bisa kita pahami ciri baso daging babi ini :
Alasan utama oknum pedagang bakso tersebut adalah karena harga daging sapi yang mahal. Isu ini membuat sebagian besar pedagang bakso mengalami penurunan omset hingga 60%, dan imbasnya kepada semua pedagang. Tidak semua pedagang bakso memakai daging babi untuk bahan bakunya, hanya sebagian kecil saja. Untuk itu kita harus tahu bagaimana Cara Membedakan Bakso Daging Sapi dan Daging Babi.
Secara kasat mata memang sangat sulit untuk membedakan Daging sapi dan Daging Babi pada bakso. Tetapi ada cara yang bisa kita pahami ciri baso daging babi ini :
Ciri-Ciri Bakso Daging Babi :
- Apabila baso terbuat dari bahan Daging babi biasanya bakso lebih berminyak hal ini dikarenakan ,bakso akan mengeluarkan aroma lemak yang tajam.
- Selain itu Tekstur Permukaan bakso juga lebih licin berminyak. Ini juga terlacak untuk jenis bakso daging sapi dengan campuran minyak babi.
- Warna bakso daging babi dan daging sapi nyaris sama, putih sedikit merah kecokelatan. Tetapi jika kita potong akan terlihat warna daging lebih pucat. Warnanya agak merah muda dan bukan merah kecokelatan seperti daging sapi.
- Bakso daging babi biasanya teksturnya lebih halus, lembut dan berminyak. Tidak kesat atau nyarus kering seperti bakso daging sapi. Juga tidak ada urat di dalam adonannya. Licin dan bersih.
0 komentar:
Posting Komentar