Cara Memakai Hijab Scarf Style ala Dian Pelangi - Menggunakan Hijab merupakan salah satu yang semakin membuat para wanita banyak menggunakannya. Fenomena menggunakan hijab dikalangan wanita khususnya para wanita muda, tidak terlepas dari semakin berkembangnya dan bervariasinya cara berpakaian dengan menggunakan hijab / jilbab ini. Hijabers, itulah panggilan para wanita berhijab dengan dipadu dengan gaya busana modern dan stylish.
Berkembangnya fashion hijab menjadikan para wanita muda di Indonesia tertarik untuk mencoba hijab.
Disisi lain memang kesadaran akan berhijab sudah ada dalam diri para wanita muda ini, dengan fashion hijab maka semakin menambah kepercayaan diri mereka untuk berhijab. Dian Pelangi, merupakan sosok wanita mudah yang dikenal sebagai fashion designer khusus hijab. Banyak Tutorial Hijab yang telah dibuatnya sebagai acuan para hijabers menggunakan hijabnya. Nah Berikut ini merupakan Tutorial Cara Memakai Hijab Scarf Style ala Dian Pelangi.
Adapun Cara menggunakan Hijab Style ala Dian Pelangi anda harus menyiapkan beberapa bahanya seperti :
- Sehelai pashmina atau scraf panjang Ciput ninja
- Beberapa jarum pentul atau peniti Catatan:
Gambar Tutorial Hijab Style 1 dan 2 yaitu Cara menggunakan ciput ninja untuk Hijab Style
Gambar Ketiga : Bagimana mengarahkan bagian pashmina yang panjang ke bagian kiri sampai menutupi leher.
Gambar Ke Empat: Cara Sematkan peniti atau jarum pentul di depan telinga dengan meletakkannya di balik pashmina yang pendek.
Gambar Kelima : Angkat dan arahkan bagian bawah pashmina atau scraf yang panjang menuju atas puncak kepala.
Itu merupakan artikel Tutorial Hijab Styledari Dian Pelangi semoga bermanfaat bagi teman-teman semua ya.
0 komentar:
Posting Komentar