Home » » Cara Mengobati Sakit Tenggorokan secara Alami

Cara Mengobati Sakit Tenggorokan secara Alami

Cara Mengobati Sakit Tenggorokan secara Alami - Sakit tenggorokan begitu mengganggu dan terkadang menyiksa.  Menderita sakit tenggorokan kita sulit dan terasa sakit ketika makan maupun minum. Sakit tenggorokan ini dikarenakan luka yang terdapat di bagian tenggorokan kita, sehingga terkadang karena luka di bagian dalam bisa menjalar ke sakit lainnya, seperti sakit panas, pusing dan malah sesak nafas.

Ada dua macam sakit tenggorokan, yang pertama yaitu sakit batang tenggorokan.  Gejala sakit batang tenggorokan ini yaitu gatal pada pangkal tenggorokan, suara parau, batuk-batuk, kepala pusing dan sesak nafas.  Kemudian sakit cabang tenggorokan.  Gejala sakit cabang tenggorokan yaitu batuk berlendir, kadang berdarah, tulang dada terasa sakit, nafas sesak, gelisahh dan tidak keluar keringan.  Nah ada banyak sekali Cara menyembuhkan sakit tenggorokan, berikut ini merupakan Cara Mengobati Sakit Tenggorokan secara Alami dengan obat tradisional :

Bahan Obat Alami Mengobati Sakit Tenggorokan :
  • Bunga sirih 10 tangkai
  • Tulang daun sirih 5 batang
  • Gula Batu bubuk 3 sendok makan
  • Garam Dapur seperlunya

Cara membuat Ramuan Obat Tradisional mengobati Sakit Tenggorokan :
  • Semua bahan diaduk dalam 1 gelas air panas dan lalu biarkan dingin dan diminum sekali habis.
  • Kemudian minum 2 kali sehari yaitu pagi dan sore dengan jangka waktu 2 hari sekali.

Cara Mengobati Sakit Tenggorokan secara Alami




0 komentar:

Posting Komentar


Paket Wisata Bandung Murah

Paket Wisata Bandung Murah
Paket Wisata Bandung Murah